Kamis, 12 Desember 2013

Konsep Dasar Pecah Pola



Pakaian yang baik adalah pakaian yang bisa mempercantik dan menutupi kekurangan si pemakainya. Sebelum membuat pakaian hal yang pertama dilakukan adalah menganalisa bentuk tubuh. Dalam membuat pola pakaian hal pertama yang harus diperhatikan adalah pada saat pengukuran. Karena kesalahan sedikit saja pada saat pengukuran akan berdampak buruk pada pembuatan pola pakaian. Selanjutnya dalam membuat pola pakaian pemberian penanda pada kertas pola juga tidak kalah pentingnya. Perlu diingat dalam membuat analisa bentuk tubuh dan model pakaian diperlukan banyak latihan. Sehingga dalam membuat pecah pola pakaian bisa didapatkan hasil sesuai yang diharapkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar